Episode 3 #sharingfaedah

Episode 3 #sharingfaedah

Podkes Suka Suka

28/06/2020 5:55PM

Episode Synopsis "Episode 3 #sharingfaedah"

Assalamu'alaykum. Welcome back at Podkes Suka Suka. Bersama aku Stefanni Dwi Putri Aznika. Mahasiswa yang sedang berjuang untuk menggapai mimpi-mimpinya. Di episode ketiga ini. Kali ini aku bersempatan untuk ngobrol bersama Tania Yeti Reza. Sahabat lama dari zaman SD sampai sekarang. Seorang mahasiswa gizi, Fakultas Ekologi Manusia,IPB. Dia aktif di lembaga Masjid IPB ranah sosial Al Hurriyah Care, HIMAGIZI dan di Creative Learning Club. Kali ini kita akan bahas mengenai "Semangat untuk Kita yang Sedang Berjuang". During the recording process, I feel recharged and learned a lot from her. Nia akan cerita gimana suka dukanya buat kuliah di IPB dan bisa bertahan disana. Enjoy the episode. And thank you so much for listening until the end. Our instagram @stefanniiaznikaa @taniayz

Listen "Episode 3 #sharingfaedah"

More episodes of the podcast Podkes Suka Suka