Episode Synopsis "Introduction: Selamat datang di Podcast Saat Anak Sekolah!!"
Buat kamu ibu – ibu muda (atau mungkin calon ibu – ibu muda), biasanya ngobrolin apa aja sih saat anak sekolah? Yuk gabung sama Adya Kirana (Kenny) membahas seputar permasalahan ibu-ibu muda di podcast ini. Karena banyak hal yang bisa kita obrolin di saat anak sekolah.