Kekerenan

Kekerenan

Millenials On Air

13/08/2020 4:50AM

Episode Synopsis "Kekerenan"

Wah, dia keren ya. Pengen deh jadi kayak dia, biar bisa sukses dan keren. Banyak orang beranggapan demikian ketika melihat sosok yang mereka kagumi. Ingin menjadi dia dengan dalih supaya kece. Padahal Allah telah memberikan kepada tiap-tiap manusia potensi yang luar biasa. Ingat, bahwa setiap orang berhak dan bisa keren sesuai dengan yang Allah anugerahkan kepadanya.

Listen "Kekerenan"

More episodes of the podcast Millenials On Air