Sarjana Muda dan Ekonomi di era Pandemic

Sarjana Muda dan Ekonomi di era Pandemic

Disparitas

15/04/2020 4:29PM

Episode Synopsis "Sarjana Muda dan Ekonomi di era Pandemic"

Covid-19 menjadi masalah besar dunia pada saat ini, khususnya bagi sarjana muda yang memiliki pilihan dilematis dalam karirnya. Kali ini Disparitas dengan Abi Fadillah berkesempatan ngobrol santai bersama sarjana Ilmu Ekonomi yang lulus pada tahun 2020. Pada episode pertama ini, kami akan membahas Sarjana Muda dan Ekonomi di era Pandemic dari sudut pandang Ilmu Ekonomi. 

Listen "Sarjana Muda dan Ekonomi di era Pandemic"

More episodes of the podcast Disparitas