EMBRACING NOW #3 - Appreciating Teenage, Embracing Twenties

01/06/2019 25 min

Listen "EMBRACING NOW #3 - Appreciating Teenage, Embracing Twenties"

Episode Synopsis

Usia remaja atau "teenage" memang belum terlalu lama buat kita berdua - Dimas baru 7 tahun lalu, Aldo 5. Walaupun begitu, ada beberapa perubahan mindset dalam hidup kita, baik signifikan atau enggak, yang menurut kita menarik untuk dibahas.

Podcast ini jadi sebuah refleksi dari perubahan perubahan tersebut untuk menghargai masa lalu kita menuju perubahan pribadi yang lebih baik.

Appreciate your teenage, embrace your twenties.